Rekomendasi Warung Bakso Enak dan Legendaris di Makassar

bakso enak di Makassar

Di Makassar, bakso lebih populer dengan nama nyuknyang. Jadi yaaa jangan heran kalau lagi makan di warung bakso di Makassar dan mendengar kalimat seperti : “ Mas/Daeng, tambah dulu nyuknyangnya”. Yang dimaksud adalah bulatan baksonya alias pentolan 😀 Dulu, setiap kali makan bakso hanya mengenal dua macam bakso saja yaitu bakso urat/kasar dan bakso halus. Sekarang, rasa-rasanya varian bakso semakin […]

» Read more

Harga Kopi Klothok di Ungaran Semarang

Semarang mempunyai banyak wisata yang dapat dituju bagi siapapun yang sedang berada di sekitar wilayah tersebut. Baik untuk mereka yang sedang kuliah menimba ilmu di kampus, sedang berwisata, transit dan kebetulan lewat, dan berbagai kesempatan lainnya, sehingga bisa untuk menghabiskan waktu di Ibukota Jawa Tengah ini. Ada banyak tempat wisata yang bisa dipilih, mulai dari Kota Lama yang merupakan tempat […]

» Read more

Rumah Kecil, Menikmati Suasana Pedesaan di Perkotaan

Mencari tempat nongkrong di Makassar tidak terlalu sulit. Apalagi saat ini sudah banyak kafe dan warkop yang tersebar di tengah-tengah maupun sudut-sudut kota. Selanjutnya tinggal pilih mau tempat nongkrong seperti apa. Namun jika ingin merasakan sensasi nongkrong ala pedesaan, datanglah ke Rumah Kecil. Rumah Kecil merupakan tempat untuk bersantai yang terletak di Pannara Antang, tidak jauh dari keramaian kota Makassar. […]

» Read more

Pasar Pagi Tello

Pasar Pagi Tello

~ Postingan ini diikutkan pada event tantangan blogbucket #SewinduAM dalam rangka ulang tahun ke 8 Komunitas Blogger Makassar Angingmammiri sekaligus menjawab tantangan dari bundanya #BabyJo (@_nanie_ | nanie.me) dengan tema Pasar Tradisional ~ Pagi itu, selepas sholat subuh saya membuka kulkas untuk mengambil air minum. Saya pun mencoba menebak kira2 bundanya #babyjo akan masak apa nanti yah? Saya buka container […]

» Read more

Warkop Ogi’E, Warkop Banjir

Bagi yang tinggal di sekitar daerah Tamalanrea pasti tahu kafe ini. Kafe yang selalu ramai di mana hari ini terletak di pinggir jalan besar (Jl. Perintis Kemerdekaan). Apalagi jika ada siaran langsung pertandingan Sepak Bola, penonton kadang berjubel sampai di bibir jalan. Pernah juga jalanan macet karena sebagian badan jalan dipakai penonton untuk memarkir kendaraannya, waktu pertandingan MU vs Liverpool […]

» Read more